Harga Kanopi Kaca Tempered

Harga Kanopi Kaca Tempered | Kanopi merupakan salah satu material pelengkap pada sebuah rumah, letaknya bisa diteras depan, samping atau belakang. Aplikasi pada teras depan akan menambah kecantikan fasade rumah anda, Desain kanopi kaca pada teras depan hendaknya benar benar diperhatikan bentuk detailnya, karena letaknya yang langsung dapat terlihat saat orang mengunjungi rumah anda. Kali ini workshop.co.id akan mengulas secara lengkap nfo harga kanopi kaca dengan berkualitas terbaik untuk semua jenis dan ukuran kaca. Berbagai macam bentuk kanopi entah itu kanopi kaca teras, kanopi balkon, maupun kanopi kaca skylight pada ruang tamu, kamar mandi, dapur, dan juga kanopi kaca yang bagus untuk carport rumah anda.

Harga Kanopi Kaca Tempered

  • Survei menuju lokasi konsumen tidak dikenakan biaya untuk melakukan pengukuran produk termasuk daerah Cianjur, Sukabumi, dan Jabodetabek. 
  • Jasa pengiriman produk pemesanan gratis (Free ongkir) termasuk kanopi kaca dengan cakupan daerah Cianjur, Sukabumi, dan Jabodetabek. 
  • Jasa pemasangan produk tidak dikenakan biaya ulang karena ketiga fasilitas tersebut sudah termasuk dari harga penawaran dalam berbagai pembuatan produk las termasuk kanopi kaca. 

Dibawah ini list tabel untuk daftar Harga Kanopi kaca Tempered per-meter, penawaran produk dengan ketebalan 8 mm dan 10 mm dari bengkel kami berikan kepada konsumen yang bisa dijadikan sebagai bahan referensi perbandingan, diantaranya:

Daftar Penawaran Harga Kanopi Kaca Tempered

Spesifikasi dan Harga Paket I

SPESIFIKASI KANOPI KACAHARGA
 Nama Kanopi kacaRp. 1.350.000,- / m2
 Bahan Kaca tempered 
 Ketebalan kaca 8 mm 
 Rangka kanopi Holo 4×6 
 Tiang kanopi Holo 4×8 
 Ketebalan holo 1,6 mm 

Spesifikasi dan Harga Paket II

SPESIFIKASI KANOPI KACAHARGA
 Nama Kanopi kacaRp. 1.550.000,- / m2
 Bahan Kaca tempered 
 Ketebalan kaca 10 mm 
 Rangka kanopi Holo 4×6 
 Tiang kanopi Holo 4×8 
 Ketebalan holo 1,6 mm 

Penawaran daftar harga diatas sewaktu-waktu dapat terjadinya perubahan. Terjadinya perubahan harga tergantung kenaikan harga bahan besi hollow dalam pembuatan kanopi kaca tersebut. Akan tetapi Workshop.co.id tetap akan memberikan penawaran harga terbaik kepada konsumen, guna menemukan kesepakatan deal pemesanan produk kanopi kaca kepada bengkel kami.

Penawaran harga kanopi kaca per-meter bisa anda tawar ulang kepada bengkel kami, apabila pemesanan produk lebih dari satu jenis macam atau memesan produk las lainnya seperti kanopi alderon, tangga putar, teralis jendela dan lain-lain akan mendapatkan harga murah dari kami.

| Baca Juga : Harga Kanopi Baja Ringan Per-Meter

Jenis dan Model Kanopi Kaca Tempered

Kanopi Kaca Tempered

Kanopi Kaca Tempered

Kanopi Kaca Laminate

Kanopi Kaca Laminate

Harga Kanopi Kaca Tempered Laminate

Kanopi Kaca Sandblast

Untuk pemesanan dan pertanyaan seputar bengkel las, produk kanopi, tangga putar, fasilitas gratis dan lain-lain bisa konsultasi (pertanyaan) dengan cara menghubungi bengkel kami, bisa melalui chat whatsapp dan telepon dengan cara meng-klik pada keterangan di pojok kanan Bawah

Kelebihan Penggunaan Kanopi Kaca Pada Desain Rumah Minimalis

Salah satu alasan mengapa banyak rumah mnimalis mengkombinasikan bangunanya dengan kanopi kaca adalah karena kanopi kaca ini mempunyai banyak sekali kelebihan atau keunggulan sebagai berikut ini, yaitu :

  1. Jenis kanopi kaca tahan akan lumut juga tahan akan benturan karena biasanya jenis kanopi ini terbuat dari jenis bahan kaca yang tebal dan berkualitas
  2. Tahan akan cuaca ekstrim. Pada beberapa jenis kanopi tidak tahan akan perubahan cuaca dimana mudah rusak dan rentak pada saat terkena cuaca panas, dingin, lembab, dan sebagainya. Namum beda halnya dengan jenis kanopi kaca dimana tidak akan mudah rusak jika terjadi perubahan cuaca sekalipun
  3. Mempunyai bahan dan bentuk yang sangat aman. Pada dasarnya sangat sulit untuk menemukan sebuah bahan yang aman untuk dijadikan sebagai atap atau kanopi yang mana setiap kali bisa jatuh sewaku – waktu. Nah, kanopi jenis kaca ini adalah the best solutionya. Kanopi kaca menawarkan bentuk yang tumpul jadi sangat aman dan nyaman saat digunakan
  4. Harga kanopi kaca ini tergolong lebih terjangkau. Penentuan harga kanopi kaca ini berdasarkan ukuran dan kualitas bahan kaca yang digunakan. 

Tips Merawat Kanopi Kaca Agar Tetap Awet & Tahan Lama

Untuk menjaga kanopi kaca agar tetap awet, Anda perlu melakukan perawatan rutin dan tindakan pencegahan. Berikut adalah beberapa tips untuk menjaga kanopi kaca tetap awet:

1. Membersihkan Secara Berkala

Bersihkan kanopi kaca secara rutin, setidaknya sekali atau dua kali dalam sebulan, untuk menghilangkan debu, kotoran, dan polusi udara yang menempel pada permukaannya.

2. Gunakan Peralatan yang Tepat

Gunakan peralatan pembersih yang tepat, seperti spon lembut, kain mikrofiber, dan sabun lembut. Hindari bahan-bahan abrasif yang dapat merusak kaca.

3. Bilas Dengan Air Bersih

Setelah mencuci kanopi dengan sabun, pastikan untuk membilasnya dengan air bersih untuk menghindari residu sabun yang dapat meninggalkan noda.

4. Perhatikan Drainase

Pastikan sistem drainase pada kanopi berfungsi dengan baik. Air yang tergenang dapat merusak atap kaca, jadi pastikan agar air dapat mengalir dengan lancar.

5. Hindari Benda Tumpul

Jauhkan benda-benda tumpul atau berat dari kanopi kaca. Jika ada hujan es atau cuaca buruk, pastikan untuk membersihkan salju atau es yang menumpuk di atas kanopi.

6. Lindungi Dari Bahan Kimia Berbahaya

Hindari menggunakan bahan kimia yang kuat atau abrasif saat membersihkan kanopi, karena hal ini dapat merusak permukaan kaca. Gunakan pembersih khusus atap kaca jika diperlukan.

7. Perawatan Rutin

Inspeksi rutin kanopi kaca untuk memeriksa kerusakan seperti retak atau pecah. Segera perbaiki kerusakan kecil sebelum mereka memburuk.

8. Lakukan Pengecatan

Jika kanopi memiliki bingkai atau elemen non-kaca, pertimbangkan untuk melapisi atau melindunginya dengan cat pelindung khusus yang dapat membantu melindungi dari cuaca dan kerusakan.

9. Gunakan Perlengkapan Keamanan

Saat merawat kanopi kaca, pastikan Anda menggunakan perlengkapan keamanan yang sesuai, seperti tali pengaman, jika perlu.

10. Konsultasikan dengan Ahli

Jika Anda tidak yakin tentang perawatan atau perbaikan yang diperlukan, konsultasikan dengan ahli atau kontraktor profesional yang berpengalaman dalam merawat atap kaca.

Dengan merawat dan merawat kanopi kaca secara berkala, Anda dapat memastikan bahwa atap kaca tetap awet dan berfungsi dengan baik selama bertahun-tahun.

Apakah anda sudah menemukan model kanopi kaca minimalis yang sesuai untuk diaplikasikan pada rumah Anda? Jika sudah ketemu desainnya, tentu kini saatnya anda menghitung perkiraan Harga Kanopi Kaca Tempered untuk anggaran yang harus dikeluarkan. Atau jika anda kurang mengerti perkiraannya, anda bisa menghubungi kami untuk membantu menghitung perkiraan biaya yang harus dikeluarkan.

You may also like...